Sungai Jadi Jalur Gelap Kayu Ilegal, Kemenhut Gerebek Para Pelaku
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Praktik pengiriman kayu ilegal ke industri pengolahan di Ketapang, Kalimantan Barat, terbongkar setelah aparat penegak hukum kehutanan Kementerian Kehutanan (Kemenhut) mencegat rakit pengangkut di Sungai Pawan. Operasi...