Pemprov Sumsel Gencarkan Operasi Pasar Murah, Kendalikan Harga Sembako Jelang Ramadan

Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan kembali mengagendakan Operasi Pasar Murah sepanjang tahun 2026 untuk mengendalikan harga kebutuhan pokok dan inflasi, terutama jelang Ramadan.