Bupati Pati Sudewo dibawa penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) ke Semarang usai menjalani pemeriksaan di Polres Kudus.