Dahlia Poland Sebut Pernikahannya dengan Fandy Christian Sejak Awal Tak Sehat hingga Berujung Cerai

Dahlia Poland akhirnya buka suara soal perceraiannya dengan Fandy Christian. Ia mengungkap pernikahan mereka sejak awal tak sehat dan penuh konflik.