Ancaman Tarif Trump ke Eropa Guncang Dunia, Harga Emas Cetak Rekor Nyaris Rp80 Juta per Ons
Harga emas dan perak dunia kembali mencetak rekor tertinggi pada awal pekan ini, Senin, 19 Januari 2026. Lonjakan ditopang naiknya tensi ketegangan geopolitik kian panas.