Banjir Kepung 8 Kecamatan di Probolinggo, 5 Jembatan Putus Total

Banjir melanda delapan kecamatan di Probolinggo, Jawa Timur, merusak infrastruktur dan jembatan.