Polsek Jorong Amankan 24 Pemuda Terlibat Balap Liar, Tegaskan Penindakan Demi Kamseltibcarlantas

Polsek Jorong berhasil mengamankan 24 pemuda dan 27 motor dalam aksi penindakan balap liar di Tanah Laut. Penindakan ini bertujuan menjaga kamseltibcarlantas dan ketertiban masyarakat.