Badan Gizi Nasional akan mengangkat 32.000 pegawai PPPK pada Februari 2026 dengan anggaran Rp 71 triliun. Seleksi tahap kedua telah dilakukan.