Pernyataan itu disampaikannya saat menjadi saksi dalam sidang dugaan korupsi tata kelola minyak dan produk kilang Pertamina di Pengadilan Tipikor.