Terdakwa Pengedar 190 Kg Sabu-Sabu Dituntut Hukuman Mati

JPNN.com - BANDA ACEH - Mustafa, terdakwa perkara narkoba jenis sabu-sabu dengan berat 190 kilogram, dituntut hukuman mati oleh Jaksa Penuntut Umum Kejaksaan Negeri Bireuen, Aceh.