Di Malaysia, ribuan siswa terjangkit influenza, sehingga beberapa sekolah terpaksa diliburkan sementara untuk mencegah penyebaran virus ini.