Lion Parcel Luncurkan BIGPACK FAST, Kirim Barang Berat Kini Makin Cepat

Lion Parcel luncurkan BIGPACK FAST, layanan pengiriman barang berat mulai 10 kg dengan waktu tiba hanya 2–3 hari. Solusi baru ini hadir untuk kebutuhan kirim cepat dan efisien di seluruh Indonesia.