Pemegang saham PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk resmi mengangkat Glenny H. Kairupan sebagai direktur utama menggantikan Wamildan Tsani.