Menteri LH Sebut Perusahaan Lalai Cemaran Cesium Naik ke Penyidikan

Menteri LH Hanif mengungkapkan dugaan kelalaian PT PMT terkait cemaran radioaktif Cesium-137 di Cikande. Proses dekontaminasi ditargetkan selesai Desember 2025.