Purbaya Hitung Cicilan Utang Whoosh Rp 2 T per Tahun, Danantara Mampu

Purbaya Yudhi Sadewa memastikan Danantara akan menanggung cicilan utang kereta cepat Whoosh sebesar Rp 2 triliun per tahun, didukung dividen BUMN.