Patrick Kluivert Dipecat, DPR: Jawab Keresahan Masyarakat

Komisi X DPR memberikan dukungan penuh terhadap langkah Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) yang memecat Patrick Kluivert sebagai pelatih tim nasional (Timnas) Indonesia.