BPTD Banten Intensifkan Ramp Check Bus AKAP untuk Keselamatan
REPUBLIKA.CO.ID, LEBAK, – Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) Kelas II Banten semakin gencar melakukan ramp check pada bus antar kota antar provinsi (AKAP) untuk memastikan kelaikan serta keselamatan pengguna...