Teknologi sel surya perovskite diklaim mampu gandakan efisiensi panel surya dan turunkan biaya energi. Namun, daya tahannya masih diuji di dunia nyata.