Kapolda Jambi Irjen Krisno Halomoan Siregar mengapresiasi terpilihnya Polres Kerinci dalam Kompolnas Awards 2025.