1.300 penari dalam pertunjukan Tayub massa pada pagelaran Blora Culture Festival (BCF), memukau ribuan pengunjung di destinasi wisata Goa Terawang Ecopark, Blora.