Cegah Trauma, DPR Minta Dukungan Moral Bagi Korban Ledakan SMAN 72 jadi Prioritas

Hetifah menilai dukungan moral dan pendampingan emosional bagi korban ledakan SMAN 72 sangat dibutuhkan agar proses belajar dapat segera pulih dengan aman.