PT MRT Jakarta akan memulai proyek MRT trase Timur-Barat Cikarang-Balaraja pada 2026. Daerah pinggiran Bekasi ini kena berkah.