KPAI: Perbaikan Lokasi Ledakan SMAN 72 Bantu Hilangkan Trauma Anak
KPAI menyatakan perbaikan di lokasi ledakan SMAN 72 Jakarta, Kelapa Gading, dapat membantu menghilangkan trauma anak-anak korban. Pendampingan psikologis terus dilakukan untuk pemulihan.