BKHIT Maluku Perketat Inspeksi Karantina Ikan, Jamin Mutu dan Keamanan Produk Perikanan

Balai Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan (BKHIT) Maluku intensifkan Inspeksi Karantina Ikan Maluku di Unit Pengolahan Ikan (UPI) guna mencegah hama dan penyakit, memastikan produk perikanan aman dikonsumsi.