Rakyat Malas Bayar BPJS Karena Layanan Jelek

Pemutihan tunggakan tidak menyelesaikan masalah utama Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan. Sebab masalah utama BPJS Kesehatan adalah kualitas pelayanan yang belum maksimal kepada masyarakat.Iuran BPJS itu kurang lebih hanya sekitar Rp100-150 ribu. Sementara masyarakat kalangan ekonomi lemah dan paling bawah pun masih merokok (mampu membeli rokok). Artinya, kalau bicara finansial, masyarakat sanggup membayar, kata komunikolog politik dan hukum nasional, Tamil Selvan kepada RMOL, .. Baca selengkapnya di https://rmol.id/politik/read/2025/11/09/686161/rakyat-malas-bayar-bpjs-karena-layanan-jelek