Gunung Semeru di Jawa Timur kembali erupsi pada Senin pagi. Kolom abu teramati setinggi 800 meter dengan status masih Waspada atau Level II.