Gempa M6,7 Guncang Jepang, Tsunami Kecil Terjadi di Pantai Iwate

Badan Meteorologi Jepang (JMA) juga melaporkan adanya gempa susulan dengan kekuatan antara magnitudo 5,3 hingga 6,3 setelah guncangan utama.