Soeharto Jadi Pahlawan, Aktivis Ajak Masyarakat Bersikap Adil dalam Menilai Sejarah

JPNN.com , JAKARTA - Aktivis dan pegiat literasi pesantren Roland Gunawan mengakui kontribusi Soeharto kepada bangsa Indonesia cukup besar, meski tidak lepas dari kontroversi.