Puluhan Pekerja Gelar Demo di RS Wongsonegoro Semarang, Tuntut Pembayaran Upah Dua Bulan Kerja

Aksi demo itu diinisiasi para pekerja menuntut pembayaran upah kerja selama dua bulan yang hingga kini belum dibayarkan oleh pihak manajemen dan rekanan.