Komisi VII DPR RI memanggil 8 perusahaan air minum dalam kemasan (AMDK) untuk meminta penjelasan terkait asal sumber air yang mereka gunakan.