Pengurus Cabor Incar 120 Emas di SEA Games 2025, di Atas Target Pemerintah

Erick Thohir menyampaikan bahwa seluruh federasi cabang olahraga memiliki keyakinan dapat meraih 120 medali emas di SEA Games 2025