Topan Fung-wong Terjang Filipina, 10 Orang Tewas dan 1,4 Juta Warga Mengungsi

10 korban tewas dilaporkan akibat banjir bandang, tanah longsor, kabel listrik terekspos, serta runtuhnya rumah.