Setelah 12 Tahun, Suzuki Akhirnya Bikin Carry Baru

Model terbaru ini hadir dengan desain lebih tajam dan peningkatan fitur praktis, memperpanjang umur Carry di pasar kei-truck yang sangat kompetitif.