Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan, pemerintah akan mengirim tim ke China untuk membahas skema pelunasan utang proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) Whoosh.Kalau itu, saya diajak biar saya tahu diskusinya seperti apa nanti, ujar Purbaya di Universitas Airlangga (Unair) Surabaya, Senin 10 November 2025.Sebelumnya, Presiden Prabowo Subianto menegaskan kesiapannya membayar kewajiban proyek Whoosh dengan memanfaatkan uang sitaan dari para koruptor. Namun Purbaya menekankan bahwa .. Baca selengkapnya di https://rmol.id/bisnis/read/2025/11/11/686419/tim-ri-dijadwalkan-terbang-ke-china-bahas-utang-whoosh