Membaca Al Quran sebanyak 100 ayat setiap malam, pahalanya yang akan didapatkan sangat luar biasa. Yakni disamakan dengan pahala salat sunah sepanjang malam.