Pemerintah Dorong Inovasi Pemuda Manfaatkan Potensi Lokal untuk Hadapi Tantangan Global
Wakil Menteri PPPA Veronica Tan mendorong Inovasi Pemuda Indonesia untuk menggali potensi lokal dan akar budaya dalam menghadapi tantangan global, menciptakan dampak nyata melalui teknologi digital.