Statistik Pep Guardiola di 1.000 Laga: 716 Kemenangan dan 40 Trofi Dunia

 Pep Guardiola resmi mencatatkan tonggak bersejarah dalam kariernya sebagai pelatih profesional.