Tak Cuma Lembang, Sesar Ini Juga Jadi Ancaman Gempa di Bandung

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mengungkap ada satu sesar lagi yang dapat memicu gempa besar di Bandung Raya selain Sesar Lembang. Simak penjelasannya.