Industri Etanol Dinilai Beri Peluang Besar Bagi Petani dan UMKM

Pakar ekonomi menilai, pengembangan industri etanol di Indonesia bukan cuma berpotensi memperkuat kemandirian energi nasional, tapi juga membuka peluang besar masyarakat.