Serangan Besar-Besaran, Pemukim Yahudi Bakar Pabrik di Tepi Barat
REPUBLIKA.CO.ID, TEPI BARAT – Pemukim ilegal Yahudi kembali melakukan serangan besar-besaran di berbagai wilayah Tepi Barat yang diduduki pada Selasa malam. Penyerangan yang dikawal pasukan penjajahan Israel (IDF) itu mengakibatkan...