Fakta Baru Kasus Bullying di Blora, Pelaku Ternyata Pernah Jadi Korban

jateng.jpnn.com , BLORA - Kepala Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan, dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A) Kabupaten Blora Luluk Kusuma Agung Ariadi mengungkap fakta baru soal kasus bullying atau perundungan di salah satu SMP di Blora, Jawa Tengah.