REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seperti biasanya, Khalifah Umar bin Khattab melakukan patroli malam. Bersama dengan Abdullah bin Zubair, sang amirul mukminin menyusuri jalan-jalan Madinah. Hal itu demi menyaksikan langsung keadaan rakyat. Setelah...