Sistem gerak pada makhluk hidup terbagi menjadi dua, yaitu alat gerak aktif dan alat gerak pasif. Mengapa tulang disebut alat gerak pasif?