DPRD Setuju Pemangkasan Anggaran Transportasi di Jakarta

DPRD Setuju Pemangkasan Anggaran Transportasi di Jakarta

DPRD DKI Jakarta mendukung langkah efisiensi anggaran asal tidak menurunkan kualitas layanan publik, terutama sektor transportasi.Efisiensi jangan sampai menurunkan kenyamanan dan keselamatan mereka, kata Anggota Komisi B DPRD DKI Jakarta, Ade Suherman seperti dilansir Selasa 14 Oktober 2025.Menurut Ade, pemangkasan anggaran merupakan bagian dari kebijakan efisiensi. Namun secara prinsip, pelayanan publik harus tetap maksimal. Ia menilai masyarakat Jakarta masih sangat bergantung pada moda trans.. Baca selengkapnya di https://rmol.id/nusantara/read/2025/10/14/683098/dprd-setuju-pemangkasan-anggaran-transportasi-di-jakarta